Posts

Showing posts with the label resapan

Pentingnya Membuat Sumur Resapan

Image
Sumur resapan merupakan salah satu solusi efektif untuk mengatasi masalah banjir dan kekeringan yang sering terjadi di daerah-daerah perkotaan. Dengan membuat sumur resapan , air hujan dapat diserap kembali ke dalam tanah, membantu menjaga ketersediaan air tanah dan mencegah terjadinya genangan air. Dalam dokumen ini, kita akan membahas secara rinci mengenai definisi, fungsi, prinsip kerja, keuntungan, syarat-syarat pembuatan, serta perawatan dan pemeliharaan sumur resapan. Sumur resapan adalah sebuah lubang yang dibuat di dalam tanah dengan tujuan untuk menampung dan meresapkan air hujan ke dalam tanah. Sumur resapan biasanya berbentuk silindris dengan diameter antara 0,8 hingga 1,5 meter dan kedalaman berkisar antara 2 hingga 5 meter. Dinding sumur resapan terbuat dari beton atau batu bata yang disusun secara rapi dan permeable, sehingga air hujan dapat meresap dengan baik ke dalam tanah. Sumur resapan memiliki beberapa fungsi dan manfaat penting, yaitu: 1. Mencegah Banjir Dengan men...

Menjaga Ketersediaan Air Tanah Melalui Biopori dan Sumur Resapan

Image
Tentu kita semua mengharapkan kualitas lingkungan tetap terjaga dengan baik, sehingga kita bisa beraktifitas sehari-hari dengan sehat dan nyaman. Menjaga kualitas lingkungan itu memang gampang-gampang susah. Dari segi biaya, ada yang memerlukan biaya yang mahal, ada yang murah bahkan ada yang tanpa biaya. Supaya kualitas lingkungan bisa terjaga dengan baik, maka yang perlu dilakukan adalah dengan menjaga ketersedian unsur-unsur yang membangun lingkungan tersebut. Seperti yang kita ketahui bersama, salah satu unsur yang membangun lingkungan adalah air. Dengan menjaga ketersediaan air, maka secara tidak langsung akan turut menjaga terjadinya  kerusakan lingkungan . Air merupakan unsur penting bagi pemenuhan kebutuhan hidup, baik kehidupan manusia, hewan, tumbuhan maupun kehidupan makhluk lainnya.  Untuk itu menjaga ketersediaan air merupakan bagian terpenting dalam mendukung kehidupan makhluk sekaligus akan menjaga kualitas lingkungan. Namun sayangnya masih banyak mas...

Bagaimana Cara Membuat Sumur Resapan ?

Image
Kita mungkin sering mengalami kedua hal ini, banjir ketika musim hujan , kekurangan air ketika musim kemarau. Kejadian tersebut merupakan kejadian yang sering dialami khususnya di kota-kota besar. Salah satu penyebab terjadinya fenomena tersebut diantaranya karena semakin berkurangnya Ruang Terbuka Hijau (RTH) yang dapat berfungsi untuk penyerapan air kedalam tanah. Namun, semakin berkurangnya RTH tersebut dapat disiasati salah satunya dengan berpartisipasi membuat Sumur Resapan (SR) di sekitar rumah, sekolah, kantor, gedung-gedung, lingkungan perumahan dan tempat-tempat lain yang membutuhkan. Jika hal ini dilakukan, maka ketika musim hujan, sebagian besar air hujan dapat diresapkan ke dalam tanah dan ketika musim kemarau kita tidak kekurangan air. Melalui artikel ini, Anda akan mengetahui bagaimana cara membuat Sumur Resapan yang mudah dan dapat dilakukan dimana saja dan oleh siapa saja. Cara membuat Sumur Resapan   tidaklah sulit. Anda tinggal tentukan mau bentuk sumur r...